| Kembali |
| Nomor Perkara | Penuntut Umum | Terdakwa | Status Perkara |
| 2504/Pid.Sus/2025/PN Sby | ANGGRAINI SH | PRASETYO HADIKUSUMO | Persidangan |
| Tanggal Pendaftaran | Selasa, 11 Nov. 2025 | ||||||
| Klasifikasi Perkara | Informasi dan Transaksi Elektronik | ||||||
| Nomor Perkara | 2504/Pid.Sus/2025/PN Sby | ||||||
| Tanggal Surat Pelimpahan | Rabu, 05 Nov. 2025 | ||||||
| Nomor Surat Pelimpahan | B.5953/M.5.10.3/EKU.2/10/2025 | ||||||
| Penuntut Umum |
|
||||||
| Terdakwa |
|
||||||
| Penasihat Hukum Terdakwa | |||||||
| Anak Korban | |||||||
| Dakwaan | SURAT DAKWAAN No.Reg.Perkara : PDM - 6413/Eku.2 / 10 / 2025
Nama lengkap : PRASETYO HADIKUSUMO Alias PRAS Tempat lahir : Surabaya Umur/ tanggal lahir : 41 tahun / 21 Januari1984 Jenis kelamin : Laki - laki Kebangsaan : Indonesia Tempat tinggal : Jl. Simorejo 23/8 RT 010 RW 002 Kel. Simomulyo Kec. Sukomanunggal Kota Surabaya A g a m a : Islam Pekerjaan : Swasta Pendidikan : --
PERTAMA :
------ Bahwa terdakwa PRASETYO HADIKUSUMO Alias PRAS pada hari Rabu tanggal 20 Agustus 2025 sekira pukul 03.00 Wib atau setidak – tidaknya pada waktu itu dalam bulan Agustus di tahun 2025 bertempat di Simorejo 23/8 RT 010/ RW 002 Kel. Simomulyo Kec. Sukomanungal Kota Surabaya atau setidak – tidaknya pada suatu tempat lain yang masih masuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Surabaya yang berwenang memeriksa dan mengadili, dengan sengaja dan tanpa hak mendistribusikan dan/atau mentransmisikan dan/atau membuat dapat diaksesnya Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik yang memiliki muatan perjudian dengan sengaja dan tanpa hak mendistribusikan dan/atau mentransmisikan dan/atau membuat dapat diaksesnya Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik yang memiliki muatan perjudian, yang dilakukan dengan cara – cara sebagai berikut :
------ Bahwa berawal dari petugas kepolisian dari Polrestabes Surabaya mendapat informasi dari masyarakat bahwa terdakwa PRASETYO HADIKUSUMO Alias PRAS telah melakukan perjudian online yang akhirnya pada hari Rabu tanggal 20 Agustus 2025 sekira pukul 19.00 Wib bertempat di kantor PT. ABACUS Jl. Anjasmoro No. 14 Kota Surabaya telah melakukan penangkapan terhadap terdakwa dan pada waktu dilakukan penggeledahan kedapatan sedang melakukan perjudian online bola dan judi online jenis slot Pragmatic Gatotkaca dengan menggunakan sarana 1 (satu) buah handphone merk Infinix Hot 11S warna hijau tosca dengan nomor IMEI 1 : 353312901620700 nomor IMEI 2 : 353312901620718 warna hijau tosca milik terdakwa. ------ Bahwa terdakwa melakukan perjudian online dengan cara awalnya terdakwa membuka aplikasi browser/chrome di Handphone kemudian mengetik link/situs HTTP://RANGRANGLAND.XYZ dengan nama akun ronbet88 dan pasword. Dragon88 dan HTTPS://WISNU123.COM dengan nama akun kentang99 dan pasword prasteyo88 milik terdakwa yang sebelumnya telah terdakwa didaftarkan dan yang terdakwa akses di Handphone milik terdakwa.
------ Bahwa kemudian terdakwa melakukan Deposit dengan mendatangi mesin ATM bank BCA dengan dengan nomor rekening: 1920791600 an. PRASETYO HADIKUSUMO setelah itu melakukan transfer ke rekening Bank BCA dengan nomor 7865-6080-55 an SUPRIADI dan rekening Bank BCA: 440428846 an. AGUS FERDIANSYAH, namun sering berubah -rubah (jadi pada saat akan melakukan Deposit terdakwa melakukan chat live untuk meminta nomor rekening). Untuk nominal yang terdakwa deposit kan senilai Rp. 50.000,- (lima puluh ribu rupiah) s/d Rp. 300.000,-. (tiga ratus ribu rupiah), selanjutnya terdakwa memilih permainan Judi Bola ionbet di situs website HTTP://RANGRANGLAND XYZ maupun jenis Slot Pragmatic HTTPS://WISNU123.COM pada permainan judi online dengan menggunakan uang sebagai taruhan.- ------ Bahwa untuk memulai menombokkan/taruhan/bet pada judi BOLA, terdakwa mulai sebesar Rp. 15.000,-(lima belas ribu rupiah) sampai dengan Rp. 25.000.- (dua puluh lima ribu rupiah) untuk sistem permainan PARLAY dimana kemudian terdakwa menentukan LIGA diantaranya liga jerman, Spanyol, Itali dan Inggrisyang kemudian terdakwa pasang taruhan atau tombokan mulai sebesar Rp. 15.000,-. (lima belas ribu rupiah) untuk sekali pertandingan dalam empat partai, jika terdakwa memenangkan pertandingan tersebut mendapat nilai kemenangan sebesar Rp. 300.000,- (tiga ratus ribu rupiah) yang masuk secara otomatis di akun terdakwa yang kemudian dapat terdakwa tarik/withdraw. ------ Bahwa untuk permainan judi online jenis Slot Gatotkaca terdakwa memulai menombokkan/taruhan/bet mulai sebesar Rp. 600,- (enam ratus rupiah) sampai dengan Rp. 800,- (delapan ratus rupiah) untuk sekali putaran, serta terdakwa dapat menyetel secara otomatis 10x putaran sampai dengan 100x putaran akan berhenti dengan sendirinya. Apabila persamaan gambar sebanyak 3 (tiga) gambar dan selebihnya yang ada pada slot tersebut maka uang saldo di akun terdakwa bertambah berlaku seterusnya, apabila kalah maka saldo terdakwa akan berkurang secara otomatis berlaku untuk seterusnya, dan apabila ada kemenangan dalam permainan tersebut terdakwa akan mengambil uang kemenangan dan permainan tersebut akan menank kemenangan / withdraw melalui rekening terdakwa dan terdakwa tarik tunai melalui mesin ATM bank BCA.
------ Bahwa terdakwa dalam melakukan perjudian online jenis bola dan judi online jenis slot Pragmatic Gatotkaca tersebut tidak ada ijin dari petugas yang berwenang.
------ Perbuatan terdakwa sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam pasal 27 Ayat (2) Jo. Pasal 45 ayat (3) UU RI No.1 tahun 2024 tentang Perubahan Kedua atas UU No.11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik.
ATAU :
KEDUA :
------ Bahwa terdakwa PRASETYO HADIKUSUMO Alias PRAS pada hari Rabu tanggal 20 Agustus 2025 sekira pukul 03.00 Wib atau setidak – tidaknya pada waktu itu dalam bulan Agustus di tahun 2025 bertempat di Simorejo 23/8 RT 010/ RW 002 Kel. Simomulyo Kec. Sukomanungal Kota Surabaya atau setidak – tidaknya pada suatu tempat lain yang masih masuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Surabaya yang berwenang memeriksa dan mengadili, menjadikan turut serta pada permainan judi seperti pencaharian, yang dilakukan dengan cara – cara sebagai berikut :
------ Bahwa berawal dari petugas kepolisian dari Polrestabes Surabaya mendapat informasi dari masyarakat bahwa terdakwa PRASETYO HADIKUSUMO Alias PRAS telah melakukan perjudian online yang akhirnya pada hari Rabu tanggal 20 Agustus 2025 sekira pukul 19.00 Wib bertempat di kantor PT. ABACUS Jl. Anjasmoro No. 14 Kota Surabaya telah melakukan penangkapan terhadap terdakwa dan pada waktu dilakukan penggeledahan kedapatan sedang melakukan perjudian online bola dan judi online jenis slot Pragmatic Gatotkaca dengan menggunakan sarana 1 (satu) buah handphone merk Infinix Hot 11S warna hijau tosca dengan nomor IMEI 1 : 353312901620700 nomor IMEI 2 : 353312901620718 warna hijau tosca milik terdakwa. ------ Bahwa terdakwa melakukan perjudian online dengan cara awalnya terdakwa membuka aplikasi browser/chrome di Handphone kemudian mengetik link/situs HTTP://RANGRANGLAND.XYZ dengan nama akun ronbet88 dan pasword. Dragon88 dan HTTPS://WISNU123.COM dengan nama akun kentang99 dan pasword prasteyo88 milik terdakwa yang sebelumnya telah terdakwa didaftarkan dan yang terdakwa akses di Handphone milik terdakwa.
------ Bahwa kemudian terdakwa melakukan Deposit dengan mendatangi mesin ATM bank BCA dengan dengan nomor rekening: 1920791600 an. PRASETYO HADIKUSUMO setelah itu melakukan transfer ke rekening Bank BCA dengan nomor 7865-6080-55 an SUPRIADI dan rekening Bank BCA: 440428846 an. AGUS FERDIANSYAH, namun sering berubah -rubah (jadi pada saat akan melakukan Deposit terdakwa melakukan chat live untuk meminta nomor rekening). Untuk nominal yang terdakwa deposit kan senilai Rp. 50.000,- (lima puluh ribu rupiah) s/d Rp. 300.000,-. (tiga ratus ribu rupiah), selanjutnya terdakwa memilih permainan Judi Bola ionbet di situs website HTTP://RANGRANGLAND XYZ maupun jenis Slot Pragmatic HTTPS://WISNU123.COM pada permainan judi online dengan menggunakan uang sebagai taruhan.- ------ Bahwa untuk memulai menombokkan/taruhan/bet pada judi BOLA, terdakwa mulai sebesar Rp. 15.000,-(lima belas ribu rupiah) sampai dengan Rp. 25.000.- (dua puluh lima ribu rupiah) untuk sistem permainan PARLAY dimana kemudian terdakwa menentukan LIGA diantaranya liga jerman, Spanyol, Itali dan Inggrisyang kemudian terdakwa pasang taruhan atau tombokan mulai sebesar Rp. 15.000,-. (lima belas ribu rupiah) untuk sekali pertandingan dalam empat partai, jika terdakwa memenangkan pertandingan tersebut mendapat nilai kemenangan sebesar Rp. 300.000,- (tiga ratus ribu rupiah) yang masuk secara otomatis di akun terdakwa yang kemudian dapat terdakwa tarik/withdraw. ------ Bahwa untuk permainan judi online jenis Slot Gatotkaca terdakwa memulai menombokkan/taruhan/bet mulai sebesar Rp. 600,- (enam ratus rupiah) sampai dengan Rp. 800,- (delapan ratus rupiah) untuk sekali putaran, serta terdakwa dapat menyetel secara otomatis 10x putaran sampai dengan 100x putaran akan berhenti dengan sendirinya. Apabila persamaan gambar sebanyak 3 (tiga) gambar dan selebihnya yang ada pada slot tersebut maka uang saldo di akun terdakwa bertambah berlaku seterusnya, apabila kalah maka saldo terdakwa akan berkurang secara otomatis berlaku untuk seterusnya, dan apabila ada kemenangan dalam permainan tersebut terdakwa akan mengambil uang kemenangan dan permainan tersebut akan menank kemenangan / withdraw melalui rekening terdakwa dan terdakwa tarik tunai melalui mesin ATM bank BCA.
------ Bahwa terdakwa dalam melakukan perjudian online jenis bola dan judi online jenis slot Pragmatic Gatotkaca tersebut tidak ada ijin dari petugas yang berwenang.
------ Perbuatan terdakwa sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam pasal 303 ayat 1 ke-3 KUHP.
ATAU :
KETIGA :
------ Bahwa terdakwa PRASETYO HADIKUSUMO Alias PRAS pada hari Rabu tanggal 20 Agustus 2025 sekira pukul 03.00 Wib atau setidak – tidaknya pada waktu itu dalam bulan Agustus di tahun 2025 bertempat di Simorejo 23/8 RT 010/ RW 002 Kel. Simomulyo Kec. Sukomanungal Kota Surabaya atau setidak – tidaknya pada suatu tempat lain yang masih masuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Surabaya yang berwenang memeriksa dan mengadili, menggunakan kesempatan main judi, yang diadakan dengan melanggar ketentuan pasal 303, yang dilakukan dengan cara – cara sebagai berikut :
------ Bahwa berawal dari petugas kepolisian dari Polrestabes Surabaya mendapat informasi dari masyarakat bahwa terdakwa PRASETYO HADIKUSUMO Alias PRAS telah melakukan perjudian online yang akhirnya pada hari Rabu tanggal 20 Agustus 2025 sekira pukul 19.00 Wib bertempat di kantor PT. ABACUS Jl. Anjasmoro No. 14 Kota Surabaya telah melakukan penangkapan terhadap terdakwa dan pada waktu dilakukan penggeledahan kedapatan sedang melakukan perjudian online bola dan judi online jenis slot Pragmatic Gatotkaca dengan menggunakan sarana 1 (satu) buah handphone merk Infinix Hot 11S warna hijau tosca dengan nomor IMEI 1 : 353312901620700 nomor IMEI 2 : 353312901620718 warna hijau tosca milik terdakwa. ------ Bahwa terdakwa melakukan perjudian online dengan cara awalnya terdakwa membuka aplikasi browser/chrome di Handphone kemudian mengetik link/situs HTTP://RANGRANGLAND.XYZ dengan nama akun ronbet88 dan pasword. Dragon88 dan HTTPS://WISNU123.COM dengan nama akun kentang99 dan pasword prasteyo88 milik terdakwa yang sebelumnya telah terdakwa didaftarkan dan yang terdakwa akses di Handphone milik terdakwa.
------ Bahwa kemudian terdakwa melakukan Deposit dengan mendatangi mesin ATM bank BCA dengan dengan nomor rekening: 1920791600 an. PRASETYO HADIKUSUMO setelah itu melakukan transfer ke rekening Bank BCA dengan nomor 7865-6080-55 an SUPRIADI dan rekening Bank BCA: 440428846 an. AGUS FERDIANSYAH, namun sering berubah -rubah (jadi pada saat akan melakukan Deposit terdakwa melakukan chat live untuk meminta nomor rekening). Untuk nominal yang terdakwa deposit kan senilai Rp. 50.000,- (lima puluh ribu rupiah) s/d Rp. 300.000,-. (tiga ratus ribu rupiah), selanjutnya terdakwa memilih permainan Judi Bola ionbet di situs website HTTP://RANGRANGLAND XYZ maupun jenis Slot Pragmatic HTTPS://WISNU123.COM pada permainan judi online dengan menggunakan uang sebagai taruhan.- ------ Bahwa untuk memulai menombokkan/taruhan/bet pada judi BOLA, terdakwa mulai sebesar Rp. 15.000,-(lima belas ribu rupiah) sampai dengan Rp. 25.000.- (dua puluh lima ribu rupiah) untuk sistem permainan PARLAY dimana kemudian terdakwa menentukan LIGA diantaranya liga jerman, Spanyol, Itali dan Inggrisyang kemudian terdakwa pasang taruhan atau tombokan mulai sebesar Rp. 15.000,-. (lima belas ribu rupiah) untuk sekali pertandingan dalam empat partai, jika terdakwa memenangkan pertandingan tersebut mendapat nilai kemenangan sebesar Rp. 300.000,- (tiga ratus ribu rupiah) yang masuk secara otomatis di akun terdakwa yang kemudian dapat terdakwa tarik/withdraw. ------ Bahwa untuk permainan judi online jenis Slot Gatotkaca terdakwa memulai menombokkan/taruhan/bet mulai sebesar Rp. 600,- (enam ratus rupiah) sampai dengan Rp. 800,- (delapan ratus rupiah) untuk sekali putaran, serta terdakwa dapat menyetel secara otomatis 10x putaran sampai dengan 100x putaran akan berhenti dengan sendirinya. Apabila persamaan gambar sebanyak 3 (tiga) gambar dan selebihnya yang ada pada slot tersebut maka uang saldo di akun terdakwa bertambah berlaku seterusnya, apabila kalah maka saldo terdakwa akan berkurang secara otomatis berlaku untuk seterusnya, dan apabila ada kemenangan dalam permainan tersebut terdakwa akan mengambil uang kemenangan dan permainan tersebut akan menank kemenangan / withdraw melalui rekening terdakwa dan terdakwa tarik tunai melalui mesin ATM bank BCA.
------ Bahwa terdakwa dalam melakukan perjudian online jenis bola dan judi online jenis slot Pragmatic Gatotkaca tersebut tidak ada ijin dari petugas yang berwenang.
------ Perbuatan terdakwa sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam pasal 303 bis ayat (1) ke-1 KUHP Surabaya, 05 Desember 2025 JAKSA PENUNTUT UMUM
ANGGRAINI, SH JAKSA MADYA NIP. 19690820 198903 2 001 |
||||||
| Pihak Dipublikasikan | Ya |
